Kini belanja online sudah menjadi gaya hidup untuk sebagian masyarakat di Indonesia, terutama masyarakat di perkotaan. Karena hal ini tidak terlepas dari banyaknya toko-toko online yang bermunculan, seperti blibli.com. Dimana blibli.com ini adalah salah satu pelopor toko online shopping mal yang selalu berkomitmen untuk memberikan pengalaman belanja online yang aman, nyaman, mudah, dan menyenangkan dengan beraneka ragam produk-produk berkualitas yang dibutuhkan oleh masyarakat.
Selain itu, blibli juga sering melakukan bebagai program promo setiap bulannya yang menawarkan harga yang lebih murah. Salah satunya adalah Promo 2.2 yang merupakan kegiatan rutin yang tidak boleh kamu lewatkan.
Pada promo ini, kamu bisa mendapatkan berbagai produk dengan potongan harga yang fantastis. Kamu bisa mendapatkan potongan harga hingga 90% dengan cashback mencapai 220ribu rupiah.
Lantas, apa saja produk yang ditawarkan pada Promo 2.2 kali ini? Berikut beberapa produk yang dijual pada Promo 2.2:
- Samsung LS24R350FZEZZD
Samsung LS24R350FZEZZD merupakan monitor yang cocok digunakan untuk bermain game. Pasalnya. monitor terbaru dari Samsung ini telah mengusung teknologi AMD Radeon FreeSync yang mampu monitor dengan kecepatan refresh supaya aktivitas game yang sedang kamu mainkan dapat berjalan dengan mulus tanpa gangguan apapun.
Bahkan, untuk memberikan kenyamanan saat bermain, monitor ini telah dibekali dengan beberapa mode gaming.
- Mesin Cuci Mini XPB45-1912
Produk ini merupakan mesin cuci rumah tangga dengan ukuran mini dan desain yang menarik. Selain cara pengoperasinnya yang mudah, mesin cuci ini juga hemat energi dan memiliki penyinaran Blue-ray. Mesin cuci ini dikhususkan untuk mencuci pakaian ibu dan bayi.
- Bardi Indonesia Lampu LED Strip RGBWW Wifi – White (2m)
Bardi Indonesia Lampu LED Strip RGBWW Wifi – White (2m) adalah lampu led strip yang dikontrol menggunakan wifi. Kamu ini dapat mengubah suasana dengan pengaturan warna, lantaran dilengkapi dengan 16 juta warna dalam 1 strip. Lampu ini hanya bisa digunakan di dalam ruangan (indoor).